Saturday 1 July 2017

Lowongan Kerja PT PLN (Persero) Tingkat SMA SMK Seluruh Indonesia Juli 2017

PT PLN persero tbk merupakan badan usaha milik negara yang memiliki peran dalam bidang kelistrikan nasional. PLN adalah perusahaan listrik negara yang tumbuh dalam mengembangkan perekonomian bangsa dan negara melalui kebutuhan dan pasokan listrik. Kini listrik sudah menjadi kebutuhan utama dalam skala besar maupun kecil.

Terbukti listrik sudah menjadi pasokan utama dalam menjalankan perekonomian masyarakat.

PT PLN (Persero) merupakan perusahaan penyedia jasa kelistrikan terbesar di Indonesia. Dengan visi untuk “Diakui sebagai Perusahaan Kelas Dunia yang Bertumbuh kembang, Unggul dan Terpercaya dengan bertumpu pada Potensi Insani”, PT PLN (Persero) berkomitmen untuk melistriki seluruh Nusantara. Kami percaya bahwa Potensi insani merupakan aset terbesar dan masa depan kami, karenanya kami berinvestasi besar untuk mendapatkan calon-calon pemimpin masa depan yang akan mengembangkan.

PT PLN (Persero) menjadi Perusahaan Kelas Dunia dan menghadapi tantangan bisnis di masa yang akan datang. Kesempatan bergabung bersama PT PLN (Persero) sangatlah luas karena Tentang bisnis kami dari hulu sampai hilir, mulai dari Pembangkitan,

Transmisi hingga Distribusi Listrik ke pelanggan serta jasa-jasa pendukungnya. Bergabunglah bersama kami

Dibutuhkan kembali calon pegawai baru untuk memenuhi sumber daya manusia di lingkungan Perusahaan listrik Negara melalui lowongan kerja PT PLN tingkat SMA SMK sederajat tahun 2017 sebagai berikut

REKRUTMEN UMUM TINGKAT SMK TAHUN 2017


BANDA ACEH
JAYAPURA
BANJARMASIN
TERNATE
AMBON
MEDAN
PALU
GORONTALO
TIMIKA
MANOKWARI
MANADO
MERAUKE
DENPASAR
PONTIANAK
YOGYAKARTA
SURABAYA
JAKARTA
BALIKPAPAN
BANDUNG
ENDE
PADANG
KUPANG
MAMUJU
KENDARI
MAKASSAR
PEKANBARU
TANJUNG PINANG

Posisi :

  • Pemeliharaan Distribusi,
  • Administrasi SDM,
  • Pemeliharaan Pembangkitan,
  • Pemeliharaan Transmisi dan Gardu Induk
  • Niaga
  • Pemasaran dan Pelayanan Pelanggan

Persyaratan :

TEKNIK ( Operator / Teknisi )


  • Berjenis Kelamin Laki-laki
  • Tahun Kelahiran 1997, 1998 dan 1999;
  • Kandidat Lulus dan Memiliki Ijazah SMA IPA/ SMK Teknik Mes in/ Listrik/Sipil.
  • Nilai SKHU minimal 6,5 (skala 10) / 65 (skala 100)

Non Teknik


  • Berjenis Kelamin Laki-laki atau perempuan
  • Tahun Kelahiran 1997, 1998 dan 1999;
  • Lulus dan Memiliki Ijazah SMK administrasi
  • Nilai SKHU minimal 7,5 (skala 10) / 75 (skala 100)

Persyaratan


Status belum menikah dan bersedia tidak menikah selama menjalani diklat prajabatan
Tinggi badan, pria minimal 155 cm wanita minimal 150 cm
Tidak bertato, tidak bertindik dan tidak buta warna

Untuk persiapan pendaftaran online peserta diharapkan dapat menyiapkan berkas dalam bentuk softcopy sebagai berikut dengan format pdf untuk kemudian diupload sesuai pada saat pendaftaran di website

KTP
Ijasah
Nilai Ujian akhir nasional
Akte kelahiran

Selama proses seleksi, apapbila terdapat ketidaksesuaian data, peserta dinyatakan gugur

Tahapan seleksi untuk PT PLN (Persero) meliputi


Seleksi administrasi
Tes kebugaran (endurance)
Tes akademis
Tes psikologi
Tes kesehatan (Meliputi ksehatan fisik dan lab)
Wawancara
Diklat prajabatan


Urutan tahapan seleksi dapat berubah sesuai kebutuhan PT PLN (Persero)Pada proses seleksi rekrutmen PLN tidak dipungut biaya apapun
Waktu Pendaftaran 24 Juni - 14 Juli 2017
Pendaftaran hanya dilakukan secara online
Tertarik, silakan Daftar

Kabar baik bagi Anda Telkom Group membuka lowongan kerja

PT Telekomunikasi Indonesia Tbk atau Telkom Indonesia? Telkom Indonesia kembali membuka lowongan kerja terbaru. Kabar baik bagi Anda karen...